Cara Membuat Rendang Daging Sapi khas Padang

 Rendang adalah masakan daging bercita rasa pedas yang menggunakan campuran dari berbagai bumbu dan rempah-rempah. Masakan ini dihasilkan dari proses memasak yang dipanaskan berulang-ulang dengan santan kelapa. Proses memasaknya memakan waktu berjam-jam (biasanya sekitar empat jam) hingga kering dan berwarna hitam pekat. Dalam suhu ruangan, rendang dapat bertahan hingga berminggu-minggu. Rendang yang dimasak dalam waktu yang lebih singkat dan santannya belum mengering disebut kalio, berwarna coklat terang keemasan. rendang termasuk masakan paling enak di dunia yang berasal dari indonesia,bagi anda yang ingin membuat masakan rendang daging  sapi selamat mencoba resep rendang daging sapi dirumah anda.


Bahan dan Bumbu :

    ½ kg daging sapi
    2 liter air
    700 ml santan
    1 batang serai, memarkan
    1 lembar daun salam
    5 sdm kecap manis
    1 sdt gula pasir
    1 sdt gula merah, sisir
    garam secukupnya
    minyak untuk menumis

Haluskan :

    4 siung bawang putih
    3 butir bawang merah
    3 buah cabai merah
    4 butir kemiri
    1 sdm ketumbar
    ½ sdt merica
    1 sdt jinten
    1 ruas kencur
    1 ruas jahe
    1 ruas lengkuas

CARA MEMBUAT NASI GANDUL :

    Rebus daging hingga empuk. Angkat dan tiriskan.
    Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Tuangkan santan dan masukkan daging, rebus hingga mendidih dan bumbu meresap.
    Tata daun pisang di atas piring saji, Masukkan nasi lalu beri daging beserta kuahnya. Sajikan dengan taburan bawang goreng.

No comments:

Post a Comment