Sayur bening paling nikmat dimakan di siang hari dengan cuaca yang begitu panass dengan sambal terasi yang pedas apalagi di teman dengan lele goreng enak benar....jaddi netes ini.
Sayur bening masakan sederhana khas orang desa. ciri khas sayur bening ini kuah yang bening dengan ada rempa kunci. kunci bukan kyang buat kunci rumah atau kunci kendaraan anda. melain rempah yang sangatt khas.
ini bahan-bahan yang harrus disiapkan untuk membuat sayur bening bayam yang enak dan passtinya seger banget di lidah anda.
Bahan- bahan Sayur Bening Bayam :
-1 ikat bayam segar
-1 bh jagung manis (belah menjadi 3 biji)
-3 siung bawang putih
-3 siung bawang merah
-1 ruas jari kunci
-secukupnya garam
-secukupnya gula
Cara Membuat Sayur Bening Bayam :
1.Petik sayur bayam dan iris tipis bawang putih, bawang merah dan belah jagung manis
2.Lalu masukkan semua bahan-bahan yang sudah di siapkan lalu masak hingga mendidih dan bumbui(gula dan garam) kemudian koreksi rasa dan siap dihidangkan
3.Selesai dan siap dihidangkan
Seperti yang dii tulis diatas tadi sayur bening bayam paling cocok dimakan dengan lauk pauk sepertilele goreng , tempe goreng serta denga sambal terasi yang begitu peada. dijamin akan ketanggihan anda. jangan lupa bagikan resep ini kepada teman anda.
No comments:
Post a Comment